The Diary Game – #58 : Membawa ibu berobat kerumah sakit umum cut meutia (30.10.2024)

in Steem For Ladies23 days ago (edited)

1000518872.jpg


Hai sahabat ladies semuanya. . .hari aku dan ibuku berencana pergi kerumah sakit umum cut meutia untuk memeriksa mata ibuku ada sesuatu seperti lindir yang tumbuh di mata ibuku yang mengganggu penglihatannya, setelah melakukan sedikit pekerjaan rumah jam 08:00 aku mandi dan bersiap siap untuk segera berangkat ke rumah sakit, jam 08:40 aku dan ibuku pergi kerumah kakak ku dulu karna biar sekalian pergi, kakak ku juga pergi kerumah sakit karna ingin memeriksa anaknya yang sakit.

Kami berangkat mengendarai motor aku bekerndara dengan ibuku,perjalanan ke rumah sakit cut mutia sekitar 25 menit kami sudah sampai disana, jalanan hari sangat padat kendaraam aku berkendara dengan sangat hati hati, sampai disana mengambil kertas parkir setelah itu langsung memarkirkan motor, di parkiran motor pun terlihat sangat penuh sekali.

1000513318.jpg1000513324.jpg1000513283.jpg
25 menit perjalanan kami sudah sampai dirumah sakit umum cut meutia
Kakak ku sudah beberapa kali pergi kerumah sakit waktu itu anaknya khairil umur lima tahun tiba tiba tidak bisa berjalan jadi kakak pergi kerumah sakit untuk memeriksa dan me rentgen kakinya dan tidak terjadi apaoun tidak patah atau pun retak atau pun lainnya dan kata dokter semua baik baik saja jadi setelah beberapa pemeriksaan diberikan obat keponakanku alhamdulillah sudah bisa berjalan sekarang meskipun tidak selancar dulu dan masih dalam tahap menyembuah.

Bukan itu saja keponakanku sudah berusia 4 tahun tapi belum bisa berbicara kadi disarankan dokter untuk di persa di poliklinik anak setelah beberapa kali periksa di berikan obat dan vitamin alhamdulillah dia juga sudah banyak kata yang bisa di bicarakan meskipun banyak kata yang masih kurang jelas tapi kami sangat senang melihat dia banyak kemajuan.

1000513337.jpg1000513363.jpg
Suana dirumah sakit sangat ramai sekali orang yang mengantri untuk berobat
1000513370.jpg1000513369.jpg
Aku dan ibuku saat menunggu antrian di panggi untuk bertemu dokter
Ini adalah pertama kali aku membawa ibu berobat jalan seperti ini aku tidak tau jelas bagai mana harus mendaftar untungnya ada saudara abang ipar ku yang bekerja sebagai tukang parkir di rumah sakit ini jadi untuk pendaftaran tidak lagi harus mengantri panjang karna telah di urus oleh saudara kami saat itu kami hanya pergi ke loket pendaftaran untuk sidik jari aku sungguh sangat bersyukur dan berterima kasih karna telah di bantu.

Di rumah sakit sungguh sangat ramai sekali orang yang berobat, setelah pendaftaran kami membawa formulir nama ke ruang doktor poliklinik mata untuk menunggu antrian pemeriksaan dan mengambil seres obat, khusus poliklinik mata aja sampai ratusan orang yang sudah mengantri sampai tempat duduk pun tidak ada, kami dudud di lantai memunggu pangggilan antrian tiba.

1000513405.jpg

Sambil menunggu,sambil menikmati jajanan salak pliek
Kami mengantri selama dua jam lebih dari jam 10:30 sampai jam 12:40 sempat juga salah nama karna ada nama yang sama,kecamatan pun sama dengan ibuku jadi saat di panggil nama khatijah aku langsung membawa ibuku masuk setelah itu ibuku langsung diperiksa matanya dulu, setelah itu kami keluar untuk memunggunpanggilan lagi mengambil resep obat, di panggil kedua kami masuk lagi dan ada dua orang yang datang, ternyata tadi di awal salah nama setelah di periksa kartu bpjs yang awal di panggil adalah nama orang lain jadi kami keluar untuk menunggu panggilan lagi.

Sambil menunggu ada orang yang berkeliling membawa banyak barang jualannya aku membeli salak,keripik,kue dan juga minum untuk ibu dan kakak ku, kakak ku selesai lebih jadi menemani kami untuk mengantri, keponakanku sangat rewel dia ingin ulang aku memyuruh kakak ku untuk pulang duluan karna melihat antrian yang masih panjang pasti selesainya masih lama jadi kakak ku pulang lebih awal.

1000513657.jpg

1000513637.jpg

Saat mengantri obat di depo farmasi 3
Dua jam lebih mengantri akhirnya giliran ibuku tiba kami masuk ruangan, ibuku sudah di periksa matanya saat salah panggil nama tadi jadis sekarang mengambil formulir data diri langsung bertemu dokter agung di ruangan,ibuku diberikan resep obat dan surat operasi mata pada tanggal 14.01.2024 nanti kami akan kembali dua minggu lagi untuk operasi mata ibuku aku sangat berharap yang terbaik untuk ibuku, dengan operasi nanti berharap mata ibuku kembali membaik.

Kami langsung pergi ke depo farmasi 3 untuk mengambil obat, dan ya disana kami masih harus mengantri panjang lagi, seperti yang terlihat sangat ramai sekali, sampai oarang orang pun duduk di lantai kami juga sama harus duduk mengatri di lantai karna kekurangan tempat duduk saking ramainya orang yang berobat.

Kami mengantri mengambil obat sampai satu jam, bukan hanya di situ di toilet pun pastinya harus mengantri haha, aku duduk dengan bosan melihat ponselku sebentar kemudian memasukkannya lagi ke dalam tas habis itu keluarin lagi dan melihat ponsel lagi itu saja kerjaanku disana benar benar sangat bosan wey.

1000513633.jpg
Resep obat yang diberikan dokter

1000513702.jpg

1000513704.jpg

Satu jam menunggu antrian, akhirnya nama ibuku di panggil dan mendapatkan obat ini
Satu jam menunggu akhirnya nama ibuku di panggil aku langsung saja pergi mengambil obat, setelah itu kami langsung ke parkiran motor untuk segera pulang, aku membayar 5.000 idr untul uang parkir, saat oerjalan pulang aku mengajak ibuku untuk makan siang kata ibuku biar makan dirumah saja ya udah aku lanjut berkendara motor dengan hati hati.

Tiba dirumah pas jam 14:30 aku langsung saja makan siang yang telah di masak kakakku dirumah, setelah makan aku shalat dzuhur empat rakaat, hari ini aku sangat lelah setelah itu langsung saja tidur beristirahat di kamarku.


Saya juga mengundang teman temanku untuk ikut bergabung dalam kontes @ulfatulrahmah @suryanitj @maulina92 @suryati1.

Sort:  
 20 days ago 

Greetings ma'am 🙏
It's pleasing to know that your sister's child has improved, and I wish both your Mom and sister's child a very speedy recovery 🙏🫂

 19 days ago 

Thank you very much for your good prayers friend.

 19 days ago 

My pleasure ma' 🙏🫂🥰

Upvoted! Thank you for supporting witness @jswit.

 23 days ago 
Club Status#Club5050
Steem Exclusive
Plagiarism Free
BOT Free
Voting CSI16.4 ( 0.00 % self, 103 upvotes, 60 accounts, last 7d )
Steemladies10%
Burnsteem250%
AI contentHuman
Word count884
MOD's Observations/suggestions

Thank you for participating…..

It is heartwarming to read about your trip to the hospital with your mother and brother. It's obvious how much you care about your family, especially when there are health issues. I'm glad to hear your nephew is improving and starting to talk more, that's such a positive sign.

Vote @pennsif.witness for growth across the Steemit platform through robust communication at all levels and targeted high yield developments with the resources available. Vote here

 22 days ago 

of course because family is everything, thank you very much for your comments and verification, stay healthy and successful for you.

 22 days ago 

Semoga ibunya cepat sembuh ya dek, terimakasih juga sudah mengundang saya di sini, semoga beruntung ya

 22 days ago 

Amin kak makasih ya atas doa baiknya.

 22 days ago 

Sama2 dek,

 22 days ago 

Semoga ibuk kakak putri cepat sembuh ya, sehat selalu dan bahagia,.. Terima kasih banyak atas undangan nya kk🥰

 22 days ago 

Amin. .makasih ya dx atas doa baiknya.

 22 days ago 

Berharap yang tebaik untuk operasi ibu nanti🤲.

Terimakasih undangannya, saya juga telah ikut dalam kontes.

 22 days ago 

Aminn. .

 22 days ago 

Terimakasih atas undangan nya.

Menunggu adalah pekerjaan yang sangat membosankan tentu nya ya.. tapi demi ibu apapun akan kita lakukan dengan semangat.

Salam hangat.
Semoga sukses dengan contesnya 🤗

 21 days ago 

Semoga ibu @pecintabunga lekas sembuh

 20 days ago 

Aminn. .terimakasih banyak kak atas doa baiknya