Lingkungan Yang Indah

in #esteem7 years ago

image
Suasana sejuk dan adem pada sore ini terlihat asri sebuah kampung yang bersih dan ditumbuhi pohon pohon disekitarnya.Jalan yang bersih petanda masyarakat disekitarnya
sangat memperhatikan keindahan dan kebersihan.Sadar akan lingkungan hidup yang sehat
Udara sejuk masih terasa bila melewati perkampungan ini.Masyarakat di sekitar ini hidup
ramah dan dan damai. image
Dari persimpangan jalan sudah terlihat keindahan kampung ini bila kita melewatinya dipinggir dan dksekeliling pagar terlihat pohon dan bunga.Ternyata kampung ini telah ditetapkan peraturan tentang menjaga alam bersama sama, salah satu peraturannya yaitu
penduduk diwajibkan menanam bunga dan pohon depan halaman dan di pinggir jalan masing masing. Dan disamping itu tidak boleh membuang sampah sembarangan. wow,
Sangat disiplin peraturan kampung ini. Hingga telah dinobatkan kampung panutan dan perlu dibina dan dicontoh.Sangat bermanfaat