Budidaya ikan didalam kolam.

in #esteem5 years ago

Dear steemians!
Pada kesempatan sore hari ini saya akan berbagi foto mengenai ikan air tawar yang dibudidayakan oleh masyarakat.

image

Ikan jenis air tawar ini dibudidayakan oleh masyarakat setempat mulai dari benihnya yang masih kecil-kecil. Ikannya dipelihara langsung dalam kolam yang digali dengan kedalaman sekitar 2 meter. Sangat banyak kolam-kolam ikan yang saya jumpai di daerah ini, karena rata-rata penduduk di sini membudidayakan ikan air tawar ini untuk sumber ekonomi mereka.

image

Ikan yang hidup atau dipelihara masyarakat di dalam kolam ini berupa ikan nila dan ikan mas ataupun ikan-ikan lain yang juga biasa dibudidayakan oleh masyarakat setempat. Didalam kolam air tawar ini, mereka rajin merawat dan membersihkan kolam ini sehingga pemandangannya terlihat bersih dan sangat rapi.

image

Ikan-ikan ini dijual kepada para pembeli bila sudah besar dan memasuki masa panen. Selain itu, ikan-ikan air tawar ini juga gunakan langsung oleh rumah rumah makan yang berada di kawasan itu. Sehingga para konsumen dapat melihat ikan yang akan dikonsumsi melalui dengan cara dibakar ataupun digoreng.

image

Kolam-kolam ikan di sini sangatlah luas, hampir sepanjang jalan nasional yang salah lewati selalu terlihat kolam-kolam milik masyarakat setempat. Gambar ini saya abadikan dengan menggunakan kamera Oppo smartphone A37. Lokasinya berada di jalan nasional antara kota Padang menuju Kota Padang Panjang di wilayah Sumatera Barat.

Thanks You


Resteem & Follow @iwansunarya

Sort:  

Thanks for using eSteem!
Your post has been voted as a part of eSteem encouragement program. Keep up the good work! Install Android, iOS Mobile app or Windows, Mac, Linux Surfer app, if you haven't already!
Learn more: https://esteem.app
Join our discord: https://discord.gg/8eHupPq

oh wow i love this place. looks like a great place to make sushi 😆

Yes friend. it's very clean.
Thank you.
Here are a lot of fish.