The Diary Game, season 3, Better life ( Hari Sabtu, 04 September 2021 ) " Lembaran Baru " 50 % payout For @steem.amal

in Steem SEA3 years ago

Hai Steemian dimanapun anda berada...!!!
Assalamualaikum wr.wb.
Pagi yang cerah pada jam 06.00 wib, ketika terbangun dari tidur yang panjang, aku berpikir inilah suatu kehidupan baru, untuk mulai melaksanakan aktivitas yang menjadi tanggung jawab pribadi, sebagai umat yang taat kepada sang pencipta, di pagi hari tersebut @gourdon mulai dengan jalan pagi, hingga sedikit senam jantung sehat dengan gerakan-gerakan khusus selama 30 menit, senam ini sangat berguna untuk mensterilkan jantung kita, apalagi sering mengkonsumsi kopi, rokok dan lainnya, kegiatan ini saya lakukan sangat beralasan, karena keluarga saya mempunyai riwayat penyakit Hipertensi, jadi saya harus mendeteksi sedini mungkin terhadap penyakit tersebut, untuk menjaga tubuh kita terhindar dari penyakit yang berbahaya itu.

IMG_20210904_222309.jpg Pagi Yang Cerah.

Pada jam 11.00 wib kami sekeluarga menuju menuju ke desa Keude Krueng-Geukueh Kecamatan Dewantara, dengan maksud dan tujuan untuk mengantar istri dalam rangka mengunjungi temannya yang melahirkan, karena ini urusan perempuan saya pun minta izin untuk keluar sebentar bersama dengan putra tercinta untuk mencari kopi, kami pun berlalu untuk menghampiri warung kopi tempat biasa saya singgah, karena hari menjelang siang kami pun memesan kopi dan makanan di tempat tersebut.

IMG_20210904_222017.jpg Coffe break

Dengan datangnya makanan tersebut, kami pun mulai untuk memakannya, memang di sini makanannya lumayan enak, setelah duduk hampir satu jam kami pun berlalu untuk menjemput kembali sang istri yang berada dirumah temannya.

Pada jam 13.00 wib kami menjemput keluarga yang berada di tempat temannya, Sam painya di sana saya pun di suruh masuk, lalu saya melihat dia menggendong se orang putra yang tampan dengan di beri nama Saiful Bahri karena kami sudah lama berada di tempat itu, akhirnya minta izin untuk untuk kembali ke Nisam, dengan perjalanan pulang yang begitu panas terik matahari akhirnya tiba di tempat kediaman, setibanya di rumah saya pun bergegas melakukan shalat Zuhur di mesjid Jamik Blang Dalam serta melakukan istirahat siang karena memang sangat melelahkan dengan perjalanan yang saya lakukan tadi.

IMG_20210904_222449.jpg Siap Untuk Pulang

Pada jam 16.00 wib saya terbangun dari istirahat siang yang panjang segera melakukan aktifitas rumahan dengan memberikan makanan kambing Etawa yang saya ternak dibelakang rumah dan Alhamdulillah kambingnya sehat, menjelang beberapa menit saya menuju warung kopi tempat para Steemian
Nisam mangkal disana banyak masukan dari teman untuk saya kembali membuat postingan terutama dari adikku @sisol terima kasih, dan setelah saya pikir selama 6 hari dan melakukan shalat istikharah anhirnya hari ini saya kembali membuat konten, semoga bermamfaat.

YpihifdXP4WNbGMdjw7e3DuhJWBvCw4SfuLZsrnJYHEpsqZFkiGGNCQHtEX2L5ZiTiNvJnrYf5ptbbz7XQpt33kWQRSNgVxZsAKiRxdRZ1poKFEjeRkbBSbVQVqJZonbjg3fKAQRPTgxxyQUNvFkUQTMQnQVvWYKpsPJZd7JfghT.gif

Salam spesial dari @gourdon
Cc.
@anroja
@el-nailul
@heriadi

Sort:  
 3 years ago 


SELAMAT

Postingan anda telah terpilih dalam "Edisi ke #76: 5 Postingan terpilih [05-09-2021]". Kami berharap anda terus konsisten dalam membuat karya yang berkualitas.

Salam Hangat,
Account Manager @steemseacurator

JvFFVmatwWHRfvmtd53nmEJ94xpKydwmbSC5H5svBACH7yjyHgUuny5rUx77Z89ZvoDqC127tgBbuSTVX27bW6ETMzEj4hAdBGjyXBJXsovXCcAHL8Xa5L3YQHeKWnexZJ3Sy9cPAE.jpeg

Apakah si kecil yang bernama Saiful Bahri?

Bukan, ini dek Faza, Saiful Bahri, sikecil yang kita kunjungi, thanks telah mengunjungi.

Ooo.. Tpi Ganteng dek Faza ☺

 3 years ago 

Seulamat @gourdon, semoga kalinyo meuraseuki sehingga meutamah seumangat lom.

Thanks friend, semoga baik2 saja.

 3 years ago 

Insya Allah

Sinar mentari pagi yang menghangatkan bang @gourdon dan itu sebagai vitamin e bila terkena sinar nya kebadan

Yes, thanks for a comment, kadang - kadang kita di posisi " ditelan pahit dibuang sayang.

Lembaran baru untuk hal-hal yang baru pula

Ya, intropeksi diri dan menerima orang lain , thanks friend