Animals Photography | Kecantikan Si Hijau Metalik (Chrysocoris Stollii)
MY PHOTOGRAPHY
Dunia hewan tidak kn habisnya bila kita bahas dan telusurinya selalu ada. Pada hari ini saya akan menampilkan kumbang kecil yang cantik, dengan warna hijau metalik.
Kumbang ini bernama Bug dengan nama ilmiahnya Chrysocoris Stollii. Hewan ini sangat cantik dan menarik, badannya semua mengkilap, dengan warna hijau cerah, di penuhi bintik bulat warna hitam.
Diantara warna hijau terdapat juga warna yang tidak kalah cantiknya, yaitu warna emas diantara titik hitam. Hewan ini mempunyai 2 sayap yang di gunakan untuk terbang maupun berpindah tempat.
Saya menemukannya di ilalang dekat dengan air tambak udang, saat saya melihatnya langsung tertarik dan tidak membuang kesempatan ini untuk mengabadikan kecantikannya.
Ini ada beberapa hasil tangkapan lensa kamera saya:
Chrysocoris Stollii
Domain | Eukaryotes |
---|---|
Kingdom | Animal |
Phylum | Arthropods |
Suborder | Heteroptera |
Family | Scutelleridae |
Genus | Chrysocoris |
Species | C. Stollii |
Detail Perangkat
Smartphone | Oppo A5s |
---|---|
Kamera | Smartphone |
Katagory | Photography |
Lokasi | Indonesia |
photographer | @Bahrol |
Selamat menikmati hari yang penuh dengan kesuksesan........!!!.
Best regards,
@bahrol | My Introduction Post
https://x.com/bah_rol/status/1868601296347120080
Upvoted! Thank you for supporting witness @jswit.
There's a huge lack of good posts. This community is no exception.
Your photos are awesome!
🍀♥️
Terimakasih banyak atas dukungan yang anda berikan untuk saya.
Kekurangan akan menjadi pelajaran untuk di perbaiki kedepan.