Lebih Dulu Mana; Membaca Atau Menulis?

in #indonesia7 years ago

image

Dalam perjalanan peradaban umat manusia, menulis merupakan cara mendokumentasikan dan mewariskan pengetahuan kepada generasi berikutnya. Pengetahuan tersebut dibaca dan kemudian ditulis ulang atau diperbarui oleh generasi berikutnya untuk diwariskan ke generasi berikutnya lagi.

image

Begitulah siklus baca dan tulis terus bergulir dari generasi ke generasi. Akan halnya kenapa ketika kita masih kecil orang tua kita lebih dulu mengajarkan membaca daripada menulis, karena belajar membaca lebih bisa diterima daripada belajar menulis. Oleh karena itu hampir bisa dipastikan, jika anak bisa menulis pasti bisa membaca, tetapi anak yang bisa membaca belum tentu bisa menulis.
ㅤㅤ
Menurutmu lebih duluan mana???

Sort:  

Yg satu belum kelar. Nambah lagi hahaha

Waaah. Tambh ribet ni wkwkww

Dengan banyak membaca, tidak akan putus ide menulis mengalir bagaikan air. Artinya kita dituntut harus banyak membaca.

Intinya kedua itu saling menghubungkan satu sama lain. Ya kan pak @benimardaniat

Bek khem mas @musbir
Sion hana pu lah sige2 wkwkwk