Dipecat, Lagi.

in #introduceyourself6 years ago (edited)

inhale
exhale

Sip, saya udah lebih tenang dari kondisi saya yang sebelumnya. Beberapa waktu belakangan saya merasa sedang di rock bottom dan nggak termotivasi untuk melakukan apa-apa sama sekali. Banyak praduga kalau sebenernya saya depresi. Saya nggak yakin apakah itu benar atau salah, tapi yang saya alami memang cukup bikin saya emotionally exhausted.

Saya dipecat, lagi. Iya, ini untuk yang kesekian kalinya. Rasanya memang menyesakkan, apalagi saat pekerjaan tersebut menjadi satu-satunya harapan saya untuk menyambung hidup. Walaupun tanpa disadari, sebagai freelance, saya punya project-project lain yang masih bisa saya andalkan. Tapi tetap saja, saat satu project besar diputus kontrak, saya jelas sedih. Banget. Sedih banget sampe saya nangis sesenggukan sedari tadi pagi, tepat setelah menerima kenyataan pahit bahwa saya diputus kerja karena kebijakan baru dari perusahaan.

Ini memang bukan yang pertama kalinya. Saya sudah 2x diputus kontrak dan tidak diperpanjang lagi karena kebijakan perusahaan yang ingin memangkas ini itu dengan tidak mempekerjakan saya lagi. Kenyataan ini memang sungguh pahit apalagi saat saya merasa kinerja saya oke-oke saja. Saya melakukan kesalahan, pasti. Namun bukan berarti itu bisa lantas dipukul rata sebagai nilai bahwa saya pekerja yang buruk.

pexels-photo-325520.jpeg

Sebagai pekerja, saya akui kalau saya tidak sempurna. Tapi menjadi pekerja freelance, rasanya memang berbeda sekali. Tidak ada istilah SP atau surat peringatan selama bekerja freelance. Performa menurun, resiko di-cut off akan semakin tinggi. Tidak ada kesempatan untuk babibu bernegosiasi. Kalau memang dirasa tidak bisa dilanjutkan, ya sudah, tidak akan lanjut.

sigh

Ini memang fase denial. Saya baru saja menaruh harapan terlalu besar pada sesuatu yang tak pasti. In fact, nggak ada yang pasti di dunia ini, termasuk masalah pekerjaan. Saya pernah beropini tentang seberapa amankah pekerjaan yang dianggap aman di blog saya (http://www.honeyvha.com/2017/12/the-safe-job.html). Turns out, there's no guarantee of safety in any kind of job. Hal yang bisa kita lakukan hanyalah berusaha semaksimal mungkin dan bersikap nothing to lose saat memang pekerjaan tersebut tidak jadi jalan rejeki kita lagi.

Well, pelan tapi pasti, saya yakin kalau saya akan move on dan mulai menerima kenyataan bahwa memang itu bukan rejeki saya. Dengan menulis di sini, saya merasa cukup lega. Seperti baru saja membuang sebongkah batu dari dalam hati ke layar laptop, namun nggak bikin layar laptop pecah. HAHAHAHAHA.

As what people said, writing is healing. I heal, slowly. I think I'm ready to begin again. One door closed, thousands of others wait to be opened. I'm sure I will open at least hundreds of them ASAP. Muehehehehe.

Sort:  

Welcome to Steem Community @honeyvha22! As a gentle reminder, please keep your master password safe. The best practise is to use your private posting key to login to Steemit when posting; and the private active key for wallet related transactions.

In the New Steemians project, we help new members of steem by education and resteeeming their articles. Get your articles resteemed too for maximum exposure. You can learn more about it here: https://steemit.com/introduceyourself/@gaman/new-steemians-project-launch

Hello @honeyvha22. I am glad with your presence in Steemit. I wish you the best! Hope you gonna have fun with our community and see you soon!!!

Welcome to Steemit
I saw your #introduceyourself and its nice to meet you.
Blogging thats what its all about on this blockchain. The best part is that you could earn money too.💴💸💰
I never blogged before I just write.
But be carefull with all your passwords !! Never give those up !!
For safety tips visit https://steemit.com/steem/@verhp11/safety-first-first-aid-kit-for-steemians-who-are-just-beginning-this-great-journey from Our fellow steemy @verhp11.
The Steemify App I use is great, it is available in the Appstore and free, go cheque it out. I wish you good luck with steeming and I Will See you around🍀
Greetings from Brittandjosie from the Netherlands

Hi! I am your greeting bot. 🤗
I warmly welcome you to Steemit!
I just upvoted you based on the quality of your introduction.
I wish you a lot of fun and success on Steemit!
Keep on writing nice posts and follow me @jlkreiss to get premium world news coverage round the clock!
You can also upvote this comment if you enjoy it! 🦄🦄🦄

Selamat Datang on Steemit!

Terima kasih! :)

Greetings...
Happy to see you join Steemit👍, I already follow you and Let's be friends by following each other 😊, if any questions about this platform, please click www.steemithelp.net, I hope can help you to know about Steemit
Kind regards

hi @honeyvha22 Welcome to Steemit Community. Looking forward for your next post. See you around. You can also join in STEEMSCHOOLS discord here https://discord.gg/8CRS4j4 They can help you grow in this steemit community. If you still don't have a discord account. Just register first through the link I gave you. I'm glad to help you. See you there!

Welcome to Steemit. It's really a good platform for the nurturing authors and for the people who want to share their good work with the world. You'll surely have a nice time here. Lots of good wishes and good luck to you!! :):)

Welcome to Steem, @honeyvha22!

I am a bot coded by the SteemPlus team to help you make the best of your experience on the Steem Blockchain!
SteemPlus is a Chrome, Opera and Firefox extension that adds tons of features on Steemit.
It helps you see the real value of your account, who mentionned you, the value of the votes received, a filtered and sorted feed and much more! All of this in a fast and secure way.
To see why 2794 Steemians use SteemPlus, install our extension, read the documentation or the latest release : SteemPlus 2.17 : Tips.

SELAMAT DATANG! I am so happy that you are here, honeyvha22! Wish you a very rewarding expereince here in this very cool community with many nice people :) Have fun!!

By the way, there are several groups you as a newcomer can join. They will stay with you for your journey, helping and mentoring along the way.

@greetersguild invite link https://discord.gg/AkzNSKx
@newbieresteemday invite link https://discord.gg/2ZcAxsU

Thank you very much for inviting me! Will check it out later.