Buah Rumbia Khas Aceh

in #photography7 years ago

image

***
Hay....sahabat Steemian . Pada hari ini saya akan mencoba membuat sebuah postingan tentang Buah rumbia memang sangat jauh dari kata sempurna tapi saya mencoba. merupakan buah yang berasal dari tumbuhan khas asal Aceh yang sangat banyak kegunaannya. Dari menjadi obat diare, obat lambung sampai dengan pelengkap bahan untuk rujak, memang buah ini untuk sekarang agak susah didapatkan di Aceh karena orang tidak lagi membudidayakannya dan disebabkan sudah banyak pembangunan yang mengakibatkan pohonnya itu harus ditebang dan dibuang, tumbuhan ini tumbuh didalam rawa-rawa, pinggiran sungai dan tempat-tempat lain yang berair. Tumbuhan ini selain buahnya bisa dimakan batangnya bisa untuk dibuat sagu, disalah satu daerah di Indonesia menjadikan batang rumbia ini sebagai bahan pokok makanannya, di Aceh orang juga sering dijadikan makanan, sedangkan daunnya dijadikan atap rumah. Kita fokus lagi kebuahnya yang bisa dijadikan obat, pengalaman saya ketika menderita sakit lambung saya menkonsumsi buah ini untuk obat ternyata penyakit saya itu bisa sembuh, kalau anda ke Aceh anda makan rujak Aceh pasti didalamnya itu ada buah rumbia, untuk saat ini di Aceh buah ini sudah agak langka sehingga kalau kita beli bisa mencapai harga Rp.1000, padahal dulunya sangat murah mungkin karena faktor sudah berkurang buahnya, karena buah rumbia ini berbuah ketika batangnya sudah besar dan panjang.

Buah rumbia ini kelat kalau belum tua, kalau sudah tua sangat enak dimakan, buah rumbia ini ada dua macam yaitu rumbia padi dan rumbia batu, rumbia padi itu tidak ada bijinya didalam, sedangkan rumbia batu itu ada biji didalamnya.
Sahabat steemian semua, mungkin ini saja yang bisa saya ceritakan hari ini semoga bermanfaat bagi saya dan untuk sahabat steemian semua.italic Well.

Sort:  

Source: https://busy.org/@fady92/fruit-rumbia-the-more-rare-823b49a0de342

Not citing the source of photos (images) is plagiarism. Here is a post on why this is bad, and here is how easy it is to find allowed photos.

Creative Commons: If you are posting content under a Creative Commons license, please attribute and link according to the specific license. If you are posting content under CC0 or Public Domain please consider noting that at the end of your post.

Not indicating that the content you copy/paste is not your original work could be seen as plagiarism.

If you are actually the original author, please do reply to let us know!