Ini Masjid yang Dibangun Sultan Aceh di Tepi Danau Laut Tawar, Begini Kondisinya Sekarang
Ketika berada di pengasingan Gayo, Sultan Aceh Muhammad Daud Sjah
sempat membagun masjid dengan konstruksi kayu terletak
di tepi jalan dan tak jauh dari bibir danau Laut Tawar.
Kepala Dusun Gunung Suku Rawe, Aceh Tengah,
M Syarif Aman Mas menceritakan, selama Sultan Daud Sjah
berada di kampung itu, ia membangun sebuah masjid kecil.
Masyarakat menyebutnya "Masjid Tue" atau masjid lama.
"Masjid Tue" atau Masjid Sultan masih difungsikan
sebagai tempat pengajian kaum ibu.
Halo, apa kabar @steemlhokseumawe? Diupvote dan resteem ke 2073 follower ya.. :-3