KEMBALIKAN HUTAN LINDUNG KAMI

in #whalepower6 years ago

Assalamualaikum wr wb, selamat berjumpa lagi bersama saya @damayanti21

   Baiklah lansung saja kali ini saya ingin mengajak seluruh mahasiswa,  pemuda-pemudi,serta masyarakat untuk membantu kami dari Aliansi Mahasiswa Peduli Air  untuk menyelesaikan permasalahan yang sedang terjadi di hulu sungai tepatnya di desa Gunci Kecamatan Sawang Kabupaten Aceh Utara.   ![image](https://img.esteem.ws/kh1kb89vll.jpg)![image](https://img.esteem.ws/2qqu3cxvex.jpg) ![image](https://img.esteem.ws/g4i98oxec8.jpg)

    Kami tau ini bukan permasalahan kecil yang sedang dihadapi oleh masyarakat sekitar tepatnya di Gunci setiap musim hujan mereka segera mengungsi untuk menyelamatkan  dirinya dari banjir yang melanda kampung mereka,  ini semua disebabkan  karena tumbuhan yang tumbuh subur  di daerah ini di tebang hingga tandus  dan menyebabkan banjir yang tidak henti-henti melanda kampung ini,  ditambah lagi binatang buas yang hidup dalam semak-semak kehilangan tempat tinggalnya dan kembali menyerang dan turun ke desa-desa dan mengancam nyawa manusia. 
   Itu semua terjadi karena kurangnya kesadaran manusia  dalam memanfaatkan otaknya untuk berpikir. 

#tolakperkebunansawitdihulusungai #kembalikanhutanlindung
#dimanahasildaripenjualanhutanlindungkami
#kabaraceh

Sort:  

Hello, as a member of @steemdunk you have received a free courtesy boost! Steemdunk is an automated curation platform that is easy to use and built for the community. Join us at https://steemdunk.xyz

Upvote this comment to support the bot and increase your future rewards!