You are viewing a single comment's thread from:
RE: Berusahalah Menulis Dengan Benar
Kadang-kadang bukan hanya karena tidak memperhatikan tulisannya ketika menulis. Tapi, ada juga yang meragukan kaedah kepenulisan itu sendiri karena belajar menulis secara otodidak. Misalnya, dulu saya sering ragu saat menulis kata "di sana, di mana dan di saat". Namun, setelah membaca tulisan Bapak, keraguan saya mulai hilang. Teruskan bimbingannya, Pak. 😃
Tipsnya adalah, bila ditemukan keragu-raguan dalam menulis kata-kata, langsung buka google cari kamus online. Saya rasa kita tidak perlu repot memikirkannya.
Terima kasih sarannya.
Terkait cara membuat paragraf yang singkat, idealnya berapa karakter, Pak?